Logam Mulia

Logam Mulia,

Salah satu bentuk komoditas dari logam mulia adalah emas batangan ber sertifikat. Logam mulia emas menjadi satu alat dan menjadi simbol penghargaan yang paling atas. 

Menjadi mulia , sesuai dengan keberadaanya yang langka , susah di cari , susah diperolehnya. Serta menjadi simbol kemuliaan.

Termasuk dalam kategori logam mulia ("Precious Metal") dengan Chemical formula, Specific density, melting point , boiling point dan Nomer/Massa Atom :
  1. Emas (Gold) : Aurum (Au) ; 19.32 gr/cm3;1064 0C;2700 0C; 79/196.97
  2. Perak (Silver): Argentum (Ag); 10.5 gr/cm3;961.8 0C;2162 0C; 47/107.86
  3. Platina  : Platinum (Pt); 21.45 gr/cm3; 1772 0C; 3827 0C; 78/107.86      
  4. Palladium : Palladium (Pd); 11.9 gr/cm3; 1554.9 0C; 2963 0C; 46/106.42
  5. Ruthenium:Ruthenium(Ru);12.45gr/cm3;2334.9 0C; 4150 0C; 44/101.07   
  6. Rhodium : Rhodium(Rd); 12.41 gr/cm3; 1996 0C; 3727 0C; 45/102.9
  7. Iridium : Iridium(Ir); 22.65 gr/cm3; 2466 0C; 4130 0C; 77/192.2
  8. Osmium : Osmium(Os); 22.61 gr/cm3; 3033 0C; 5027 0C; 76/190.23
  9. Rhenium : Rhenium(Re); 21.02 gr/cm3; 3186 0C; 5630 0C; 75/186.2
  10. Indium : Indium (In); 7.31 gr/cm3; 156.6 0C; 2072 0C; 49/156.6
  11. Copper (?)sepertinya logam ini tidak termasuk, justru sering dibuat memalsukan logam emas, oleh oknum yang tidak bertanggung jawab.
So oleh karena itu logam mulia menjadi benda perhiasan, mahkota, simpanan berharga, benda bernilai tukar, dan sebagai simbol kmewahan atas sesuatu atau sebagai suatu tanda prestise derajat kehidupan di lingkungan masyarakat tertentu.

Lebih lanjut , oleh karena itu maka harganya pun menjadi mahal dan terus meningkat dari dulu sehingga sekarang ini.

Tercatat harga logam mulia dari sejak 10 tahun terakhir.
Chart Emas dalam 10 tahun dari Kitco 

Emas Putih Termasuk Logam Mulia

Ini ada yang bertanya kepada saya soal emas putih di pasar umum itu termasuk dalam golongan logam mulia apa tidak ya?

Pertanyaan bagus...kata saya.

Mari kita lihat Emas Putih itu berasal dari apa, atau dari mana?
Emas umumnya berwarna kuning keemasan, lah sekarang ini di tanya emas berwarna putih....jangan jangan palsu.

Emas menjadi berwarna putih itu karena ada campuran logam lain berwarna putih dalam persentase tertentu. Umumnya masih banyak emas aslinya sampai 18 karat, 20 karat begitu, baru sisanya logam lain sehingga genap 24 karat.

Sedang campuran logam lain dapat dari Perak, Palladium. Keduanya hasilnya berbeda.  

Tembaga atau Zeng adalah untuk campuran emas kuning dan campuran emas kuning ini disebut "Gold Alloy"

Campuran emas dengan perak lebih kurang berkilau, di bandingkan campuran Platina. Oleh sebab itu di lapis celup logam selimut lagi dengan Rhodium yang cenderung membuat mengkilap.

Emas putih lain yang sering kita dengan adalah sebutan kepada Platinum.

Harga Logam Mulia Naik Terus

Pen Pointr Metal Dtector
Kalau diperhatikan semakin hari ke masa sekarang , maka harga logam mulia termasuk emas  cenderung naik terus dan naik. Demikian seperti tidak pernah ada turunnya dari dahulu sehingga sekarang. Misal dalam kurun 10 tahun terakhir.

Mengapa demikian harga emas naik terus?

Banyak hal yang mempengaruhi soal harga logam mulia termasuk emas sehingga naik terus. Antara lain harga  naik dikarenakan :
  1. Kebutuhan akan logam mulia ini semakin meningkat di banding ketersediaannya dalam waktu tertentu ini.
  2. Betapa pesatnya industri yang memerlukan campuran logam mulia ini yang menambah semakin surplus barang. Akibatnya hukum ekonomi, naik lah harga barang. IC hand Phone saja ada campuran logam mulia.
  3. Boleh terjadi suatu ketika oknum pihak berkemampuan lebih telah mengumpulkan sebanyak banyaknya benda logam mulia ini. Misalnya : seperti bank Central yang pada kwartal terakhir di tahun 2019 ini saja telah mengumpulkan hampir1123 tonnes batang emas. Sehingga hampir menyedot keperluan dunia sampai sekian 8%.
  4. Sumber daya alam semakin sulit di ketemukan keberadaannya di mana di permukaan bumi.  Semakin susah discovery logam mulia ini, sehingga jumlah sumber daya terukur (measured Reserves) tidak dapat memenuhi keperluan pasar dunia. 
  5. Sifat logam mulia emas sendiri mempunyai sifat yang sangat unggul sehingga sesuai untuk kepentingan yang berharga. Sebut saja keperluan logam mulia yang utama antara lain : perhiasan Jewellary, Gold Bar dan Coin, Technology dan Bank Central.


Komoditas Bisnis Yang Tidak Merugi

Dari keterangan di atas maka lah, logam mulia dan emas menjadi benda mahal dan semakin di cari orang. Cobalah perhatikan trend dari tahun ke tahun . Hampir pasti naik terus.

Lihat chart dari Gold-Eagle , sebagai contoh bahwa harga emas naik terus:
Chart googling dari Gold-Eagle


Ini sekedar sebagai inspirasi bagi yang ingin menanam modalnya di bidang "Precious Metal Mining".

Kalau pun status project masih dalam taraf eksplorasi saja , maka setelah benar benar di ketemukan sumber daya logam mulia di situ cukuplah untuk memberi nilai perdagangan ke pada publik.

Saya berpendapat bahwa nilai perdagangan tergantung pada seberapa besar sumber daya diketemukan dan tingkat keyakinan yang dapat di kirakan.

Gunakan kaidah yang sesuai prosedur dalam menilai dan mengambil alih suatu properti tambang. Banyak resiko kalau kamu salah melangkah.

Bijak melangkah dan pandai membuat suatu keputusan.


Keberadaan Sumber Daya Emas Di Alam

Buku Tntang Alam $69
Di alam ini keberadaan logam mulia emas terdapat sebagai bagian di dalam mineral batuan. dan yang sudah larut di sepanjang aliran sungai.

Seperti sudah di uraikan di dalam Al Quran Surah Ali Imron ayat 3.14:

Dihiaskan (dan dijadikan indah) kepada manusia: kesukaan kepada benda-benda yang dingini nafsu, iaitu perempuan-perempuan dan anak-pinak; hartabenda yang banyak berpikul-pikul, dari emas dan perak; kuda peliharaan yang bertanda lagi terlatih; dan binatang-binatang ternak serta kebun-kebun tanaman. Semuanya itu ialah kesenangan hidup di dunia. Dan (ingatlah), pada sisi Allah ada tempat kembali yang sebaik-baiknya (iaitu Syurga).

Seperti sudah di uraikan di dalam Al Quran Surah As Sukruf ayat 43.35:

Serta berbagai barang perhiasan (keemasan) dan (ingatlah), segala yang tersebut itu tidak lain hanyalah merupakan kesenangan hidup di dunia dan (sebaliknya) kesenangan hari akhirat di sisi hukum Tuhanmu adalah khas bagi orang-orang yang bertakwa. 

Dalam dekade 10 tahun terakhir ini tercatat China sebagai produsen logam emas terbesar dunia. Hampir 12% hasil produksi dunia berasal dari negri tirai bambu ini.



Gold Production by Country  in Tonnes,  Ounces (dari Gold.org)
Country Producers                  Tonnes                           Ounces
China 404.1                        13,035,484
Australia 314.9                        10,158,065
Russian Federation 297.3                          9,590,323
United States 221.7                          7,151,613
Canada 189                          6,096,774
Peru 158.4                          5,109,677
Indonesia 136.9                          4,416,129
Ghana 130.5                          4,209,677
South Africa 129.8                          4,187,097
Mexico 115.4                          3,722,581
Brazil 97.1                          3,132,258
Uzbekistan 92.5                          2,983,871
Sudan 76.6                          2,470,968
Papua New Guinea 69.1                          2,229,032
Kazakhstan 68.4                          2,206,452
Mali 61.2                          1,974,194
Argentina 60                          1,935,484
Burkina Faso 59.3                          1,912,903
Tanzania 47.7                          1,538,710
Dem. Rep. of the Congo 44.9                          1,448,387
Colombia 43                          1,387,097
Zimbabwe 42.2                          1,361,290
Côte d'Ivoire 40.9                          1,319,355
Philippines 36.8                          1,187,097
Chile 36.5                          1,177,419
Suriname 34.3                          1,106,452
Dominican Republic 31.6                          1,019,355
Guinea 27.3                             880,645
Guyana 25.6                             825,806
Turkey 24.9                             803,226
Bolivia 24.1                             777,419
Venezuela 23                             741,935
Mongolia 22.6                             729,032
Kyrgyz Republic 22.1                             712,903
Senegal 17.5                             564,516
Egypt 14.7                             474,194
Nigeria 14                             451,613
Ecuador 11.5                             370,968
Iran 11                             354,839
Ethiopia 11                             354,839
New Zealand 9.3                             300,000
Finland 8.3                             267,742
Sweden 7.9                             254,839
Bulgaria 6.8                             219,355
World Gold Total produced     (  up to 2018)3321.7               107,151,613
Degodego Semakin banyak pengetahuan membuat bijak

0 Response to "Logam Mulia"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel