Emas di Jalur Maluku Tenggara Barat

Mencari jebagan emas yang mempunyai resources cukup besar susah di ketemukan hingga sekarang di kepulauan Indonesia tercinta ini. Namun jangan lantas bosan, teruslah mencari logam mulia ini dan masih banyak tempat tempat yang menjanjikan dan tinggal di eksplorasi. Misalnya di Kepulauan NTB, NTT, Maluku Barat Daya yang merupakan jalur busur Volkanik. Jalur ini dikenal merupakan jalur kegiatan magma yang dapat menghasilkan beberapa jenis jebagan mineral logam tertentu termasuk Au,Ag,Cu,Pb,Zn,Mo
Pada umumnya dilapangan akan dicirikan dengan adanya jenis batuan VOLKANIK dengan selingan SILISIFIKASI dan STRUKTUR GEOLOGI yang membawa mineralisasi. Perubahan komposisi mineral penyusun litologi dapat terjadi dengan dicirikan adanya mineral barite,argilik dengan berbagai variasinya ,pyrite dan chalcopyrite, malachite,azurite dan juga galena sering dijumpai.
Pola struktur terjadi pada suatu area yang cukup rapat dapat menunjukkan kemana benda alam logam mulia tersebut dicari. Tentu saja dengan pengetahuan geologi yang diterapkan. Beberapa conto dapat diketahui misalnya di seputar Sumbawa Barat dengan Batu Hijau area, di Manggarai dan masih banyak lokasi lainnya yang belum tereksposed.
Degodego Semakin banyak pengetahuan membuat bijak

0 Response to "Emas di Jalur Maluku Tenggara Barat"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel